Sebenarnya menjaga kesehatan itu tidak harus mahal sob,karna pada intinya kesehatan kembali lagi tergantung kepada diri kita sendiri sob.
ngomong-ngomong kesehatan disini saya akan memberikan 3 tips sehat menjaga kebugaran tubuh nih sob,semoga bemanfaat bagi yang penasaran tips dari saya silahkan baca artikel ini sampai selesai.!
- Makan dan minum teratur
Makan dan minum secara teratur sangat di anjurkan untuk menjaga kebugaran tubuh,selain makan dan minum yang di anjurkan secara teratur,tentu jenis makanan dan minumannya pun harus yang sehat dan mengandung banyak manfaat,seperti makanan yg mengandung vitamin,serat dll.
makan dan minum secara teratur tentu ada waktu2 yang pas sehingga makanan yang kita makan akan tercerna secara baik,jangan di sengajakan makan pas tengah malam,karna menurut para medis makan makanan berat pas tengah malam akan susah di cerna oleh organ tubuh kita.
- Tidur Teratur
Selain makan dan minum harus teratur,kita juga tentu harus istirahat secara teratur,istirahat teratur bisa kita gunakan untuk tidur secukupnya dan rileksin fikiran,tidur teratur bisa sangat berperan dalam menjaga kebugaran tubuh kita,di karnakan kalau istirahat kita cukup dan fikiran kita rileks tentu otak akan merespon ke seluruh organ tubuh kita,sehingga tubuh kita akan menjadi bugar kembali.
- Olahraga
Olahraga mempunyai peranan yang sangat penting bagi kebugaran tubuh kita,dengan berolahraga kotoran-kotoran ataupun bakteri-bakteri di dalam tubuh kita pun akan keluar melalui keringat yang tubuh kita keluarkan,olah raga sebenarnya tidak usah memerlukan waktu lama dan kita olahraga satu jam saja akan mengeluarkan keringat yang lumayan banyak seiring keringat bercucuran pun benih2 penyakit yang mengendap di tubuh kita pun bisa ikut keluar.
Intinya dari ketiga tips di atas semuanya sangat penting bagi kebugaran tubuh kita,maka dari itu marilah kita jaga kesehatan tubuh kita,karna nilai kesehatan melebihi nilai harta yang kita punya berapapun.
Ok sob sampai disini dulu pembahasan kali ini,mohon maav apabila ada kesalahan penulisan dan kesalahan yang lain nya,saya harap sobat pembaca semua memakluminya,karna saya hanya seorang manusia biasa.
Nantikan terus artikel dari JY Layers.
0 Comments